0
5 aplikasi yang merusak komputer
Posted by Unknown
on
19.46
in
software
5
Software Yang Paling Merusak Komputer
CYBERCRIME
Cybercrime adalah istilah yang mengacu kepada
aktivitas kejahatan dengan komputer
atau jaringan komputer menjadi alat, sasaran atau tempat terjadinya
kejahatan. Termasuk ke dalam kejahatan dunia maya antara lain adalah penipuan
lelang secara online, pemalsuan cek, penipuan kartu kredit/carding, confidence
fraud, penipuan identitas, pornografi anak, dan lain-lain.
Walaupun kejahatan dunia maya atau cybercrime
umumnya mengacu kepada aktivitas kejahatan dengan komputer atau jaringan
komputer sebagai unsur utamanya, istilah ini juga digunakan untuk kegiatan
kejahatan tradisional di mana komputer atau jaringan komputer digunakan untuk
mempermudah atau memungkinkan kejahatan itu terjadi.
Cybercrime merupakan bentuk-bentuk kejahatan
yang ditimbulkan karena pemanfaatan teknologi internet. Dapat didefinisikan
sebagai perbuatan melawan hokum yang dilakukan dengan menggunakan internet yang
berbasis pada kecanggihan teknologi computer dan telekomunikasi.
·
Karakteristik
cybercrime
Dalam
perkembangannya kejahatan konvensional cybercrime dikenal dengan :
1.
Kejahatan kerah biru
2.
Kejahatan kerah putih
Cybercrime
memiliki karakteristik unik yaitu :
1.
Ruang lingkup kejahatan
2.
Sifat kejahatan
3.
Pelaku kejahatan
4.
Modus kejahatan
5.
Jenis kerugian yang ditimbulkan
·
Aplikasi yang dirusak
Cyberpiracy : Penggunaan teknologi computer untuk
mencetak ulang software atau informasi, lalu mendistribusikan informasi atau
software tersebut lewat teknologi komputer.
Cybertrespass : Penggunaan
teknologi computer untuk meningkatkan akses pada system computer suatu
organisasi atau indifidu.
Cybervandalism : Penggunaan teknologi computer untuk
membuat program yang menganggu proses transmisi elektronik, dan menghancurkan data
di komputer.
·
Tujuan
Kebutuhan
akan teknologi jaringan komputer semakin meningkat. Selain sebagai media
penyedia informasi, melalui intenet pula kegiatan komunitas komersial menjadi
bagian terbesar dan pesat pertumbuhannya serta menembus berbagai batas Negara.
Bahkan melalui jaringan ini kegiatan pasar di dunia bisa diketahui selama 24 jam. Melalui dunia internet
atau disebut juga cyber space, apapun dapat dilakukan. Segi positif dari dunia
maya ini tentu saja menambah trend perkembangan
teknologi dunia dengan segala bentuk kreatifitas manusia. Namun dampak negaif
pun tidak bisa dihindari
Sumber:
http://cumiyu21.blogspot.com/2012/11/makalah-cybercrime.html
VIRUS/WORM
Virus/worm adalah program-program komputer yang dapat menyebarkan
dirinya dari satu komputer ke komputer lain tanpa sepengetahuan pemilik
komputer. Virus/worm dapat
merusak sistem operasi, aplikasi dan data di komputer yang terinfeksi.
Perbedaan virus dengan worm terdapat di cara penyebarannya. Virus
menempati ruangan dalam media penyimpanan (misalnya, melekat pada file atau tersimpan dalam boot sector hard disk)
dan umumnya menyebar melalui USB flash disk, lampiran (attachment) email, berkas (file) yang diunduh dari internet, maupun melalui
kunjungan ke halaman website yang
sengaja dibuat untuk menyebarkan virus. Sedangkan worm menyebar melalui jaringan. Ada
juga program gabungan antara virus dan worm, yaitu
tersimpan di media penyimpanan namun menyebar melalui jaringan.
·
Karakteristik worm
Yaitu kemampuan yang mutlak dimiliki oleh worm
untuk membuat salinan dirinya sendiri, sekaligus mendistribusikan salinan
tersebut pada system yang lain baik melalui media
penyimpanan seperti flasdisk, disket dll, maupun melalui jaringan
komputer, walau pun memiliki rutin untuk menginfeksi program lain namun tidak
bertujuan menjadikan file program terinfeksi sebagi file infektor.
Pada awalnya wor dibuat dengan aksi memnuhi
hardisk dan jaringan, namun seiringnya perkembangan jaman dan
teknologi informasi hal ini di tinggalkan oleh para worm
writter karena malah akan mengurangi kemampuan worm itu sendiri
dalam menyembunyikan dirinya sendiri, yang akan berakibat worm tersebut cepat
terendus oleh advance user ataupun oleh para vendor pembuat anti virus.
·
Aplikasi yang dirusak
Komputer menjadi tidak stabil dan sering 'hang' (macet)
Komputer menjadi lambat
Data di harddisk dirusak atau dikirim ke pihak
lain melalui jaringan
Program aplikasi tidak dapat digunakan
Password yang diketik
di keyboard dapat disadap dan dikirim ke pihak lain
untuk tujuan penipuan
·
Tujuan
tujuan utama Worm adalah untuk mereproduksi, tidak seperti
virus yang mencoba untuk menginfeksi, tapi menyalin kode embed ke dalam, file
lainnya. Hal ini disebabkan oleh kelemahan keamanan pada komputer target. Worm
tidak menginfeksi file atau memodifikasi file melainkan menimbulkan kerugian
pada jaringan karena worm akan mengkonsumsi bandwith jaringan, sehingga
mengakibatkan speed Internet lambat.
Sumber:
Trojan
Trojan
adalah sebuah program yang memungkinkan komputer kita dikontrol orang lain
melalui jaringan atau internet. cara kejanya yaitu mengambil data pada komputer
yang telah terinfeksi dan mengirimkannya pada pembuat trojan itu sendiri.
Karakteristik
Trojan
1.Trojan bersembunyi atau disamarkan dilatar belakang dengan membuka port atau
file atau data tertentu didalam komputer.
2.Trojan dikelompokan dalam jenis malware yaitu automated
program atau program yang dapat hidup sendiri.
3.Trojan dalam konteks internet security bertujuan untuk
melakukan kegiatan mata-mata, yaitu mencari dan mendapatkan informasi vital
tentang sistem operasi yang dipakai disuatu kantor atau perusahaan (privileged
root) atau berkompromi dengan sistem, menyembunyikan beberapa fungsi yang
salah satu fungsinya membuka rahasia sistem. Dengan kata lain Trojan dapat
melakukan tugas intelijen atau menyabotase.
4.Trojan Horse dikemas dalam bentuk sebuah
program yang menarik, namun dibalik daya tarik software tersebut,
tersembunyi fungsi lain untuk melakukan pengrusakan
5.Trojan
merupakan
tool yang dapat memonitoring mesin lain. Atau dapat dikatakan
sebagai kamera yang tersembunyi yang ditempatkan dikomputer target
·
Aplikasi yang
dirusak
Gejala komputer yang terinfeksi virus:
* komputer kamu lebih lemot dari biasanya
* beberapa dokumen nggak bisa dibuka
* saat browsing, kamu dioper ke halaman aneh, b*kep
atau web yang gak kamu kenal
* klik kanan di taskbar, pilih task manager. kalo
kamu lagi nggak ngapa-ngapain, normal cpu usage antara 0-10%, kalau manteng
terus-terusan diatas 10% berarti ada yang ngabisin tenaga cpu kamu (siapa lagi
kalo bukan virus?)
·
Tujuan
Sebagian pemakai Internet beranggapan bahwa Trojan hanya bersifat merusak
saja. Anggapan tersebut tidak benar, karena Trojan dapat digunakan alat untuk
mata-mata dan melakukan penyadapan pada beberapa komputer korban. Data yang
disadap berupa data pribadi maupun informasi yang sensitif (misalnya spionase
dalam industri).
Contoh hal-hal yang diminati penyerang adalah sebagai berikut.
Contoh hal-hal yang diminati penyerang adalah sebagai berikut.
·
Informasi Kartu Kredit.
·
Data akuntansi (e-mail passwords,
dial-up passwords dan webservices passwords).
·
E-mail Addresses.
·
Work Projects (dokumen
pekerjaan).
·
Nama anak-anak dengan foto dan
umurnya.
·
Dokumen sekolah.
Virus Trojan seperti halnya virus lain, mempunyai jumlah yang cukup banyak
dan berkembang seiring dengan berjalannya waktu. Sumber terakhir yang berhasil
Penulis temukan mengatakan bahwa di tahun 2002 sudah terdapat sekitar 800 buah
Trojan. Jumlah tersebut adalah jumlah yang diketahui atau terdeteksi
keberadaannya, sedangkan yang tidak terdeteksi tidak diketahui jumlahnya. Bisa
Anda bayangkan berapa virus Trojan yang ada sekarang.
Sumber:
Mydoom
Apakah Mydoom? Sebuah worm yang
menyebar melalui email. Pertama kali dideteksi pada 2004 dan pada masanya
merupakan virus yang paling cepat menyebar.
Gimana cara kerjanya?
Mydoom bersembunyi sebagai sebuah email error yang dilengkapi dengan
attachment. Ketika attachmentnya di klik, barulah virusnya berjalan dan
mengambil data si korban dan kemudian menyebar ke buku alamat si korban
ILOVEYOU
Apakah ILOVEYOU? Salah satu virus
paling heboh pada masanya. Pertama kali tampil di Filipina dan membuat kocar
kacir perusahaan besar di seluruh dunia.Gimana cara kerjanya? Beredar
melalui email dengan subject "ILOVEYOU" dan attachment "LOVE-LETTER-FOR-YOU.txt.vbs".
Ketika penerima email men
gklik file tersebut, virus menjalar dan mengubah file
seperti JPG, DOC dan lainnya.
Sumber:
Terima kasih atas kunjungannya :) .......
Sekian dari saya semoga
bermamfaat bagi yang membacanya....
Posting Komentar